Dapatkan tips terbaik seputar permasalahan nyeri otot, nyeri sendi dan pegal linu dari ahlinya.
Q Sarjono
Nyeri kaki dan betis karena kerja berat dan lama berdiri, apa obatnya?
Umur saya 31 thun. Sehari hari bekerja berat. Dan berdiri lama. Kaki kiri saya dari bagian pantat sampai mata kaki sering terasa nyeri terutama bagian betis. Obatnya apa ya dok?
PERTANYAAN LAINNYA
Q Budi
Sakit pinggang sebelah kanan karena banyak duduk apa ada kaitannya dengan ginjal atau tulang belakang?
A dr Johan
Sekitar 60-70% kebanyakan sakit pinggang itu dikarenakan oleh otot-otot di punggung dan pinggang. Kalau memang karena otot, biasanya disebabkan posisi yang statik atau diam untuk...
0 shares
Q Bambang Soeprapto
Neoremacyl
A dr Johan
Halo Bapak Bambang. Nyeri pada punggung bisa disebabkan oleh banyak hal, seperti: gangguan pada tulang belakang, bantalan tulang belakang, otot, ligamen ataupun saraf. Karena...
328 shares
Q Emily diporini
Nyeri lutut krn pengapuran dan faktor u
A dr Johan
Halo ibu Emily Diporini. Neo Rheumacyl mempunyai efek sebagai pereda nyeri, sehingga dapat diminum untuk meringankan gejala nyeri lutut. Apabila nyeri tidak berkurang setelah 2-3...
0 shares
