Pain Relief Center

Dapatkan tips terbaik seputar permasalahan nyeri otot, nyeri sendi dan pegal linu dari ahlinya.

Q lindawaty

sakit pinggang

Apa yang menyebabkan sakit dipinggang kanan hingga nyeri ke bahu

A dr Johan

Halo Ibu Lindawaty. Sakit atau nyeri pada pinggang kanan dapat disebabkan oleh banyak hal. Pada umumnya keluhan ini disebabkan oleh karena ketegangan otot, gangguan pada ginjal, gangguan pada tulang belakang, saraf dan gangguan pada empedu, dll. Karena banyaknya kemungkinan penyebab terjadinya nyeri yang Ibu rasakan, maka mungkin diperlukan pemeriksaan lebih lanjut seperti pemeriksaan darah, foto Rontgen, MRI, dll. Saran saya sebaiknya Bapak Darmen dapat memeriksakan diri ke dokter untuk dapat dilakukan pemeriksaan lebih lanjut guna ditentukan penyebab nyerinya. Demikian penjelasan yang dapat saya berikan, semoga bermanfaat.

SHARE ON :

blog 1

PERTANYAAN LAINNYA

Q Jacques Boudreault

Informasi penjualan produk di Canada dan USA

Hi, I am from Canada. I would like that you sale the products in Canada or United States América. Thanks, Jacques...

A dr Johan

Hi Jacques, First of all thank you for asking about our product. But unfortunately our product still nation distribute (Indonesia only) and since this product still in Indonesia...

selengkapnya

0 shares

Q Safii

Keram saat terlalu lama duduk, bagaimana solusinya?

Kenapa saya merasa keram kl terlalu lama...

A dr Johan

Halo Bapak Safii. Kram merupakan kontraksi otot yang muncul secara mendadak. Kram ini bisa disebabkan karena berbagai hal seperti kekurangan mineral (seperti: kalsium, magnesium...

selengkapnya

0 shares

Q Budi

Capek dan pegal apakah bisa diatasi NEO Rheumacyl?

Ibu saya berusia 62 tahun sering mengeluhkan capek-capek dan pegal-pegal di bagian kaki,punggung dan tangan (jari-jari). Apakah produk NEO rheumacyl cocok untuk ibu...

A dr Johan

NEO rheumacyl Neuro dapat dikonsumsi untuk mengatasi keluhan tersebut. Konsumsi sesuai dengan aturan pemakaian yang terdapat di packaging product....

selengkapnya

343 shares

Beli NEO rheumacyl