Pain Relief Center

Dapatkan tips terbaik seputar permasalahan nyeri otot, nyeri sendi dan pegal linu dari ahlinya.

Q Budi

Capek dan pegal apakah bisa diatasi NEO Rheumacyl?

Ibu saya berusia 62 tahun sering mengeluhkan capek-capek dan pegal-pegal di bagian kaki,punggung dan tangan (jari-jari). Apakah produk NEO rheumacyl cocok untuk ibu saya?

A dr Johan

NEO rheumacyl Neuro dapat dikonsumsi untuk mengatasi keluhan tersebut. Konsumsi sesuai dengan aturan pemakaian yang terdapat di packaging product.

SHARE ON :

blog 1

PERTANYAAN LAINNYA

Q zien ahmad

Lutut ngilu saat berolahraga, apa penyebabnya?

di usia saya yg ke 26 saya masih aktiv olahraga bola volley.. namun ketika melakukan lompatan smash ball, lutut terasa sangat ngilu... padahal pada hari sebelumnya saya lari...

A dr Johan

Halo Bapak Zien Ahmad. Struktur dari pada sendi lutut terdiri dari tulang, tulang rawang, tendon, ligamen, bursa (kantong pembungkus sendi) dan meniskus (bantalan sendi lutut)....

selengkapnya

0 shares

Q panji lesmana putra

Apa penyebab sakit pinggang dan cara mengatasinya?

1.apa sebabnya sakit pinggang itu terjadi? 2.cara mengatasi supaya tidak sakit...

A dr Johan

Selamat siang bapak panji, gejala untuk sakit pinggang sangat bergantung pada sumber penyebabnya. Rasa sakit yang muncul bisa menyebar atau berkumpul disatu titik, bisa...

selengkapnya

1 shares

Q Dina

Nyeri di panggul belakang, disarankan streching. Mohon masukannya

Dok, ketika saya hamil trimeter 3 9 tahun lalu, atau ketika sangat lelah (habis jogging), hampir selalu timbul rasa nyeri di tulang belakang bagian bawah (panggul kiri). Jika...

A dr Johan

Halo ibu Dina, Apakah rasa nyeri di panggul kiri yang ibu rasakan juga disertai dengan rasa panas/kesemutan yang menjalar hingga ke paha atau kaki? Atau ada keluhan lainnya...

selengkapnya

327 shares