Dapatkan tips terbaik seputar permasalahan nyeri otot, nyeri sendi dan pegal linu dari ahlinya.
Q anik
Kenapa ibu jari sakit dan bengkak kalau digerakkan?
Jari jempol saya sakit dan bengkak kalau di gerakkan kira kira sakit apa ya?
PERTANYAAN LAINNYA
Q vira
Sakit dari tengkuk sampai di kepala belakang, bagaimana solusinya?
A dr Johan
Halo Ibu Vira. Sakit kepala bisa disebabkan karena berbagai hal tetapi secara umum dikelompokkan menjadi 2 yaitu sakit kepala primer (tidak terkait dengan penyakit lainnya) dan...
0 shares
Q Jen
Sakit pergelangan tangan setelah olahraga, bahaya gak?
Pergelangan tangan terasa sakit setelah 2-3 selesai berolahraga. Apakah ini...
A dr Johan
Halo Ibu Jen. Nyeri pada pergelangan tangan bisa disebabkan oleh beberapa hal seperti : - Trauma atau cedera pada sendi. - Gout (akibat penumpukan kristal...
0 shares
Q Aan Suherman
Apakah NEO rheumacyl bisa menambah Hemoglobin pada tubuh?
A dr Johan
Selamat siang Pak Aan,
Anemia atau kurang darah memberikan gejala berupa rasa cepat lelah, lemah dan letih. Pada pemeriksaan laboratorium ditandai dengan rendahnya kadar...
0 shares
